Bagai Berlibur Di Irisan Surga, Inilah 11 Aktivitas Seru Yang Bisa Kamu Lakukan Saat Healing ke Nusa Penida

Bagai Berlibur Di Irisan Surga, Inilah 11 Aktivitas Seru Yang Bisa Kamu Lakukan Saat Healing ke Nusa Penida

Nusa Penida, Klungkung Bali--

TRAVELING, PALPOS.ID - Nusa Penida, sebuah pulau kecil yang merupakan bagian dari Bali, menyuguhkan pesona alam yang memukau.

Jika Anda berlibur di Bali, luangkan waktu setidaknya satu hari untuk menjelajahi keindahan pulau ini.

Berikut adalah 11 aktivitas seru dan tak terlupakan yang patut dicoba selama berada di Nusa Penida.

1. Menikmati Pemandangan di Raja Lima/Rumah Molenteng Nusa Penida.

Rumah pohon Nusa Penida, ikon yang tidak boleh dilewatkan. Menginap di rumah pohon untuk pengalaman liburan yang unik.

BACA JUGA:Petualangan Seru 22,2 Kilometer Menuju Ketenangan: Telaga Ngebel Ponorogo, Alamnya Syahdu Banget...

Lokasinya berada di Raja Lima/Rumah Molenteng Nusa Penida, Pejukutan, Kecamatam Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali.

2. Menikmati Sunset dari Tebing di H&L Sunset Beach

 Disana kamu akan menyaksikan keindahan sunset di H&L Sunset Beach. Pemandangan laut yang memukau dari atas tebing.

Lokasi H&L Sunset Beach, berada di Sekartaji, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali.

3. Berenang di Angel Billabong

BACA JUGA:Pesona Alam Pantai Biru Makasar, Nikmati Sunset dan Kebersamaan yang Tak Terlupakan

Selanjutnya, berenang di ceruk Angel Billabong yang airnya jernih. Menikmati keindahan sekitar saat berenang.

Lokasi:nya berada di Angel Billabong, Sakti, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: