Nikmati Sayur Kecipir Untuk Menyehatkan Tulang dan Gigi
Nikmati Sayur Kecipir Untuk Menyehatkan Tulang dan Gigi.-Palpos.id-Foto tangkapan layar market online
11. Antiinflamasi
Sayur kecipir mampu mengurangi pembengkakkan atau peradangan di daerah mata, membantu mengatasi masalah mata yang bengkak.
12. Obat bisul
Penggunaan sayur kecipir yang dihaluskan dan dioleskan dapat membantu mengobati bisul secara alami.
13. Mengobati sakit telinga
Kecipir dipercaya dapat membantu mengobati sakit telinga dengan penggunaan yang tepat.
14. Melembapkan kulit
Kandungan air dalam sayur kecipir dapat membantu menjaga kelembapan kulit, mencegah kulit kering dan mengelupas.
15. Antipenuaan kulit
Berkat vitamin dan antioksidan, sayur kecipir dapat membantu melawan tanda penuaan dini pada kulit, seperti keriput dan garis-garis halus.
16. Mencerahkan kulit wajah
Menggunakan sayur kecipir sebagai perawatan kulit dapat membuat wajah yang pucat terlihat lebih cerah dan merona.
17. Manfaat untuk ibu hamil
Sayur kecipir menyediakan folat yang baik bagi perkembangan janin pada ibu hamil.
18. Mengatasi masalah menstruasi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: