5 Penyakit Ini Bisa Diobati dengan Meniran, Begini Cara Mengolahnya

5 Penyakit Ini Bisa Diobati dengan Meniran, Begini Cara Mengolahnya

Meniran yang hanya dianggap gulma ternyata memiliki manfaat luar biasa untuk kesehatan.-Foto : Maryati-

KESEHATAN, PALPOS.ID- Hanya dianggap sebagai gulma, tidak disangka ternyata Meniran (Phyllanthus), memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Bahkan beberapa daerah di Asia sudah sejak lama menggunakan rumput liar ini  sebagai bahan obat herbal untuk mengobati berbagai macam gangguan kesehatan. 

Karena ternyata Meniran mengandung zat-zat yang dapat membantu menyembuhkan berbagai penyakit ringan maupun penyakit yang serius. 

Meniran memiliki rasa pahit dan sedikit asam, ada sensasi dingin ketika dikonsumsi. Kendati rasanya jauh dari kata nikmat, bahkan tidak ada nikmat-nikmatnya sedikitpun, tetapi manfaatnya untuk kesehatan sungguh luar biasa nikmat.

BACA JUGA:Buah Apukat Dapat Bermanfaat Untuk Kesehatan Mental Loh..! Kandungan Ini Ternyata Penyebabnya

BACA JUGA:Penyakit Mematikan Ini Bisa Diatasi Hanya Dengan Buah Alpukat, Rasakan Khasiat Alaminya

Karena berkat tumbuhan yang dianggap gulma ini, sudah banyak orang yang bisa kembali sehat setelah bertahun-tahun menderita karena penyakit yang dialami. 

Dirangkum dari sejumlah sumber, daun Meniran ampuh mengobati 5 penyakit berikut ini: 

1. Obat Alami Panas Dalam

Daun Meniran memiliki sifat farmakologis antibakteri. 

BACA JUGA:Lintah Hitam Papua Ternyata Bermanfaat Untuk Menjaga Stamina Pria

BACA JUGA:Buah Delima Merah Ternyata Dapat Mengatasi Stres

Ini berarti, antibiotik yang terdapat di dalamnya juga bisa membasmi kuman dan bakteri yang menyebabkan sariawan. 

Meniran juga dipercaya mampu mengatasi masalah  panas dalam dan radang tenggorokan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: