Kursi DPRD Lubuklinggau 2024-2029 Bakal Banyak Diisi Pendatang Baru

Kursi DPRD Lubuklinggau 2024-2029 Bakal Banyak Diisi Pendatang Baru

Foto : Data KPU Kota Lubuklinggau--

# Berikut Prediksi 30 Nama Calih berdasarkan hasil rekapitulasi perolehan suara KPU Lubuklinggau

LUBUKLINGGAU, PALPOS.ID-  Kursi DPRD Lubuklinggau 2024-2029, sebagian akan diisi pendatang baru. Karena dalam pemilihan legislatif (pileg) 2024 ini tidak sedikit petahana yang tumbang. 

Berdasarkan hasil rekapitulasi KPU Kota Lubuklinggau  Kamis 29 Februari 2024, berikut 30 nama caleg yang diprediksi akan kembali dan duduk di kursi panas DPRD Lubuklinggau. 

Dapil I ( Lubuklinggau Barat I dan Lubuklinggau Barat II) 8 Kursi.

Partai : Perolehan Suara 

BACA JUGA:Hasil Perolehan Pemilu 2024 Sudah Sampai Ke KPU Provinsi

BACA JUGA:Ini Nama-Nama Caleg Yang Diprediksi Duduk di Gedung DPRD Lubuklinggau

1.PKB : 4.563

- Almeidy Sasra Dikrama, SH.MH.:2.690

2. P Gerindra : 2.546

Abdul Nasir : 1.571

BACA JUGA:Pergeseran Kotak Suara Hingga Provinsi, Polres Siapkan Perwira Untuk Pengawalan

BACA JUGA:Proses Rekapitulasi Perolehan Suara Pemilu 2024 Jadi Atensi, PJ Walikota Dorong KPU Selesaikan Lebih Cepat

3. PDIP : 2.357

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: