Oncom Dapat Mencegah Perut Kembung Serta Mengurangi Kolesterol

Oncom Dapat Mencegah Perut Kembung Serta Mengurangi Kolesterol

Oncom Dapat Mencegah Perut Kembung Serta Mengurangi Kolesterol.-Palpos.id-foto: klikdokter.com

4. Menjaga sistem pencernaan

Proses fermentasi menghasilkan enzim yang dapat membantu mencerna makanan dengan lebih baik, serta mengurangi gejala flatulensi.

5. Mengurangi kolesterol

Oncom terbukti mampu mengurangi kadar kolesterol dalam tubuh dan meningkatkan ekskresi steroid tinja.

Oncom adalah makanan tradisional Indonesia yang kaya akan manfaat kesehatan. 

Dengan berbagai jenis, kandungan gizi yang baik, serta bermanfaat bagi kesehatan. Oncom menjadi pilihan yang baik sebagai bagian dari pola makan sehat. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: