Jangan Tertipu Lagi! Tips Ampuh Identifikasi Oli Asli untuk Motor Honda Kesayangan Anda

Jangan Tertipu Lagi! Tips Ampuh Identifikasi Oli Asli untuk  Motor Honda Kesayangan Anda

--

BACA JUGA: Kian Dekat dengan Pelanggan, Astra Motor Sumsel Luncurkan Promo Honda SEJIWA di Palembang

Agar Anda tidak menjadi korban dari peredaran oli palsu, penting untuk mengetahui ciri-ciri oli motor yang asli. Berikut adalah beberapa langkah yang bisa Anda lakukan untuk memastikan oli yang Anda beli adalah asli:

-Cek Kode Keamanan Produk: 

Pada oli AHM, misalnya, terdapat security code atau kode keamanan pada tutup botol. Kode ini berupa angka yang akan rusak setelah tutup botol dibuka, memastikan bahwa tutup botol oli tidak digunakan untuk kedua kalinya.

BACA JUGA:Bukan Tampa Alasan Hilangnya Kick Starter pada All New Honda BeAT 2024

BACA JUGA:Astra Honda Motor Juga Tawarkan Aksesoris All New BeAT Untuk Jadikan Skutikmu Lebih Personal

-Hologram Segel:

 Bagian penutup botol oli AHM juga dilengkapi dengan hologram segel yang mengandung security code khusus dan tidak bisa ditiru.

Hologram ini memberikan lapisan keamanan tambahan untuk memastikan keaslian produk.

BACA JUGA:Lebih Ringan dan Futuristik, All New Honda BeAT Siap Menggebrak Pasar Otomotif Indonesia

BACA JUGA:PT Astra Honda Motor Hadirkan All New Honda BeAT: Lebih Ringan, Penuh Inovasi dan Dibenci Maling

-QR Code Verifikasi:

 Oli asli AHM mengadopsi teknologi terbaru dengan QR code yang berisi kode rahasia unik.

Konsumen bisa memindai QR code ini untuk memeriksa keaslian produk. Setiap QR code hanya bisa dipindai maksimal lima kali dengan perangkat yang berbeda, dan akan memberikan informasi mengenai validitas oli tersebut.

BACA JUGA: Honda Beat Mesin Berkapasitas 110cc SOHC Dilengkapi dengan Sistem Pembakaran Injeksi PGM-FI

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: