PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) merayakan kesuksesan gemilang BSI International Expo 2024

PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) merayakan kesuksesan gemilang BSI International Expo 2024

--

BACA JUGA:Wujudkan Komitmen Perkuat Ekosistem Halal Indonesia, BSI Gelar International Expo 2024

Sehingga Indonesia memiliki halal hub yang sifatnya global dan menjadi salah satu penopang ekonomi syariah Indonesia agar tumbuh berkelanjutan.

Acara ini menarik perhatian tidak hanya dari dalam negeri tetapi juga dari internasional.

Ekshibisi utama melibatkan 265 tenan dari 20 negara termasuk Indonesia, menampilkan berbagai produk dan layanan yang terkait dengan ekonomi syariah dan gaya hidup halal.

BACA JUGA:Hery Gunardi Dinobatkan sebagai CEO of The Year dan BSI Meraih Predikat Bank Syariah Terbaik

BACA JUGA:Hery Gunardi Dianugerahi CEO of The Year dan BSI Dinobatkan Sebagai Bank Syariah Terbaik

Selain itu, acara ini juga menghadirkan berbagai seminar dengan tema ekonomi dan keuangan syariah yang dihadiri oleh pembicara internasional dan pakar industri.

Serta acara hiburan yang menampilkan artis ternama seperti RAN, Kahitna, dan Mostafa Atef dari luar negeri.

Salah satu komponen kunci dari BSI International Expo 2024 adalah business matching, yang menghubungkan UMKM Indonesia dengan pembeli potensial dari berbagai negara.

BACA JUGA:Bantu UMKM, BSI dan Qasir.id Bikin Transaksi Lebih Mudah

BACA JUGA: BSI Guncang Pasar Modal dengan Penerbitan Sukuk Berkelanjutan Rp3 Triliun

Business matching ini menghasilkan total volume transaksi sebesar Rp290 miliar melalui 63 kesepakatan.

Negara-negara seperti Mesir, Saudi Arabia, Filipina, Uni Emirat Arab, dan Lithuania aktif berpartisipasi dalam business matching ini, membuktikan potensi besar dari ekonomi syariah Indonesia dalam pasar global.

Anton Sukarna, Direktur Sales and Distribution BSI, menambahkan, business matching merupakan bukti nyata dari komitmen kami dalam menjembatani UMKM agar bisa memperluas bisnisnya ke pasar global.

BACA JUGA: Mengutamakan Keselamatan: BSI Perluas Layanan Kursi Roda untuk Jamaah Haji Lansia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: