Dapat Bantuan Motor Perpustakaan Keliling, Pj Sekda Prabumulih: Mudahkan Anak-Anak Akses Bacaan Berkualitas
Pj Sekda Prabumulih, Dr Aris Priadi menaiki motor perpustakaan keliling bantuan perpustakaan nasional RI-foto: akun instagram @protokol.prabumulih-
PRABUMULIH, PALPOS.ID - Pemerintah Kota PRABUMULIH kembali menerima bantuan dari pemerintah pusat.
Kali ini bantuan didapat dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia.
Bantuan tersebut berupa satu unit motor perpustakaan keliling yang dilengkapi dengan rak buku (box motor) serta 125 judul buku, yang setara dengan 250 eksemplar.
Penyerahan bantuan ini berlangsung dalam apel pagi yang dihadiri oleh seluruh pegawai Pemkot Prabumulih di halaman Kantor Pemerintah Kota, Senin, 11 November 2024.
BACA JUGA:Hadirkan Artis Ibu Kota, Kampanye Akbar Ngesti Ridho dan H Mat Amin Digelar 21 November 2024
Acara penyerahan bantuan tersebut dilakukan oleh Penjabat Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Prabumulih, Dr Drs Aris Priadi MSi,
yang diserahkan kepada Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Prabumulih, Drs. Mahfuzi MSi.
Dalam sambutannya, Aris Priadi menjelaskan bahwa bantuan ini merupakan bagian dari program pemerintah untuk meningkatkan akses masyarakat terhadap literasi dan pendidikan,
Terutama di daerah yang sulit dijangkau.
BACA JUGA:Waspada Banjir !! Camat Prabumulih Timur Imbau Masyarakat Rutin Gotong Royong
BACA JUGA:Tingkatkan Produksi Sapi, Ratusan Ekor Sapi di Prabumulih Kawin Suntik
“Program bantuan hibah ini bertujuan untuk meningkatkan akses masyarakat terhadap literasi dan pendidikan di Kota Prabumulih,” ungkap Aris Priadi.
Ia menekankan bahwa keberadaan motor perpustakaan keliling ini tidak hanya bermanfaat bagi warga di pusat kota,
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: