Polri Apresiasi Warga Tanjung Enim Selatan Dukung Program P2B
DUKUNG : Bhabinkamtibmas Kelurahan Tanjung Enim Selatan mengapresiasi warga yang aktif mendukung Program Pekarangan Pangan Bergizi (P2B).-Foto:dokumen palpos-
"Kami sangat senang dengan dukungan dari Bhabinkamtibmas.
Kehadiran beliau memberikan semangat bagi kami untuk terus mengembangkan lahan ini agar lebih bermanfaat," ujar Bapak Aswadi Area.
Dengan adanya program seperti ini, Polres Muara Enim berharap dapat terus menguatkan hubungan antara Polri dan masyarakat sekaligus mendorong terciptanya desa-desa yang tangguh dalam hal ketahanan pangan.*(ozi)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: