Enam Desa di Rawas Ilir Terendam Banjir

Enam Desa di Rawas Ilir Terendam Banjir

Ratusan rumah di Desa Pauh terendam banjir. foto:Alam Palpos/id--

"Saya mengimbau kepada masyarakat untuk lebih waspada, karena tidak menutup kemungkinan debit air terus meningkat," katanya.

 

Ia menjelaskan banjir yang melanda Kecamatan Rawas Ilir memang agak lama, mengingat kondisinya di hilir sungai. "Banjir disana bisa saja mencapai satu bulan dan kondisi sekarang air sudah mulai surut untuk di Sungai Rupit, namun untuk di Kecamatan Rawas Ilir debit air masih meningkat karena mereka di hilir Sungai Rawas," pungkasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: