7 Manfaat Daun Mangga dan Efek Sampingnya...

7 Manfaat Daun Mangga dan Efek Sampingnya...

Daun Mangga ternyata bisa dikonsumsi untuk lalapan dan obat herbal.-Palpos.id-

7.  Mengatasi Disentri

Disentri adalah penyakit infeksi usus yang menyebabkan diare berair disertai dengan darah atau lendir. 

Penyakit ini disebabkan oleh paparan bakteri atau amuba yang tak sengaja tertelan dan masuk ke dalam tubuh.

BACA JUGA:12 Ribu Pekerja di Provinsi Sumatera Selatan Tidak Mencairkan Dana BSU, Kenapa Ya!

BACA JUGA:India Open 2023: Kandaskan Wakil Denmark, Greogoria Tantang Unggulan Korsel

Untuk mengatasi keluhan tersebut, kamu bisa menggunakan seduhan daun mangga. Caranya, keringkan daun terlebih dulu. 

Kemudian blender sampai halus dan campurkan ke dalam secangkir air hangat. Konsumsi sebanyak 2 sampai 3 kali dalam sehari.

Itulah manfaat daun mangga yang perlu kamu ketahui. Tetapi selain manfaat, ada juga efek samping yang juga wajib kamu ketahui. 

Terutama bagi kamu yang mempunyai riwayat alergi. Karena ekstrak daun mangga ternyata juga bisa memicu alergi. 

BACA JUGA:Memanas, Endang PU Ishak Tuding Pemkab OI Kangkangi Dana Bantuan Partai Golkar

BACA JUGA:Tim Intelijen Kejagung Tangkap Buronan di Banyuasin, Ternyata Ini Kasusnya...

Semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua. Selamat mencoba dan terimakasih sudah membaca artikel ini sampai selesai. Sampai jumpa pada artikel berikutnya. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: