Nikmatnya Sambal Tempoyak Makan Bisa Nambah, Ini Resepnya..

Nikmatnya Sambal Tempoyak Makan Bisa Nambah, Ini Resepnya..

Sambal tempoyak yang miliki rasa asam, manis, asin dan pedas serta aroma khas tempoyak. Foto Sefty--Palpos.id

BACA JUGA:Makan Kepiting Hanya Rp 75 Ribu, Buruan ke Restoran Fish N Fun Palembang

Tambahkan 1 batang serai yang telah di geprek.

Adapun cara membuat sambal tempoyak yang sangat sederhana ini, tumis semua bumbu yang telah dihaluskan dengan minyak yang sudah hangat, setelah semua bumbu dihaluskan.

Lalu, tambah garam dan gula secukupnya, masukan 1 batang serai yang telah di geprek. 

Masukkan tempoyak, tambahkan sedikit air atau secukupnya. 

BACA JUGA:Berengkes Tempoyak Ikan Patin Hanya Ada di Provinsi Sumatera Selatan, Begini Cara Membuatnya...

Setelah itu, tes rasa dan tempoyak siap disajikan.

Perlu diketahui, untuk memasak sambal tempoyak ini ada dua cara, selain bisa menggunakan cara di atas. 

Cara kedua juga bisa digunakan tentunya dengan rasa sambal tempoyak yang juga enak.

Untuk cara kedua, ada beberapa bahan yang harus ditambah. Yakni 3 siung bawang merah dan 2 siung bawang putih yang telah dihaluskan. 

BACA JUGA:Suka Kecombrang? Begini Cara Masak Sambal Kecombrang, Dijamin Bikin Ketagihan

Tumis kedua jenis bawang tersebut dengan bumbu lainnya yakni, cabai dan kunyit lalu ditambah dengan batang serai. 

Bisa juga tambahkan ikan teri sehingga bisa menambah nikmat rasa sambal tempoyak.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: