SUPER TAJIR !! Inilah 5 Crazy Rich asal ‘Kota Hujan’ Bogor, Provinsi Jawa Barat

SUPER TAJIR !! Inilah 5 Crazy Rich asal ‘Kota Hujan’ Bogor, Provinsi Jawa Barat

Fauzi Bowo, salah satu yang disebut sebagai orang terkaya di Bogor alias crazy rich Bogor.--youtube @crazy rich TV

PALEMBANG, PALPOS.ID-Kota Bogor ternyata juga memiliki orang-orang super tajir alias crazy rich.

Kota yang biasa disebut Kota Hujan ini adalah sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Barat.

Kota ini terletak 59 km di sebelah selatan Jakarta. Disebut Kota Hujan karena curah hujan di kota ini lumayan tinggi.

BACA JUGA:MANTAP! Istana Garuda di IKN Nusantara, Provinsi Kalimantan Timur Dibangun, Bilah Sayap Garuda Segera Dipasang

BACA JUGA:Ini Tiga Alasan Perindo Dukung Ganjar Pranowo Maju Pilpres 2024 Mendatang

Pada masa colonial Belanda, kota Bogor dikenal dengan nama Buitenzorg yang berarti tanpa kecemasan atau aman tentram.

Dikutip dari channel youtube @Crazy Rich, inilah 5 orang crazy rich yang berasal dari Kota Hujan, Bogor, provinsi Jawa Barat.

1. Rahmat Yasin

Memiliki kekayaan Rp 7,8 miliar. 

BACA JUGA:Partai Perindo Resmi Nyatakan Dukungan Terhadap Capres Ganjar Pranowo Maju Pilpres 2024

BACA JUGA:Banyak Bacaleg Curi Start, Bawaslu Lubuklinggau Tegaskan Hal Ini

2. Van Montman

Pada masa itu, Van Montman adalah orang terkaya di Kota Bogor. Dia memiliki lahan seluas 117,099 hektare di Bogor.

Sedangkan, luas Kota Bogor adalah 118.000 hektare. Jadi, hampir seluruh lahan di Bogor adalah milik Van Montman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: