Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, Kabupaten Bone Miliki Pelabuhan Internasional Bajoe

Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, Kabupaten Bone Miliki Pelabuhan Internasional Bajoe

Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, Kabupaten Bone Miliki Pelabuhan Internasional Yakni Pelabuhan Bajoe.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, Kabupaten Muna Usul Bentuk Kabupaten dan Kota Baru

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, Ini Sejarah Kabupaten Bone Dijuluki Bumi Arung Palakka

Sedangkan 4 kabupaten bergabung, yakni Kabupaten Luwu Timur, Kabupaten Luwu Utara, Kabupaten Luwu, dan terakhir Kabupaten Luwu Tengah hasil pemekaran Kabupaten Luwu.

Kota terbesar berada di Palopo, dengan kota Kabupaten yaitu, Belopa, Masamba dan juga Malili. Untuk daerah yang pada dan ramai berada di Malangke dan daerah Pangkutanah.

Calon Provinsi Luwu Raya memiliki penduduk lebih dari 1 Juta jiwa atau 13 Persen dari penduduk Provinsi Sulawesi Selatan.

2.Provinsi Bugis Timur

Selanjutnya ada usulan calon Provinsi Bugis Timur pemekaran Provinsi Sulawesi Selatan atau Provinsi Sulsel.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, Batas Wilayah Kabupaten Muna Calon Ibukota Provinsi Muna Raya

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, 10 Fakta Menarik Kabupaten Muna Calon Ibukota Provinsi Muna Raya

Sudah ada 6 kabupaten menyatakan diri siap bergabung dengan calon provinsi baru Provinsi Bugis Timur tersebut.

Adapun keenam kabupaten tergabung itu, yakni Kabupaten Bone, Kabupaten Wajo, Kabupaten Sidenreng Rappang atau Sidrap, Kabupaten Sinjai, dan Kabupaten Soppeng, dan Kabupaten Bulukumba.

Rencana ibukota Provinsi Bugis Timur nantinya akan berada di Kabupaten Bone, dengan jumlah penduduk 2 juta jiwa atau sekitar 22 persen dari jumlah penduduk Provinsi Sulawesi Selatan.

Sedangkan untuk saerah yang disebutkan cukup ramai yaitu Palattae, Pompanua, Tanruteding dan Lappariaja. Sementara luas wilayah Provinsi Bugis Timur 11.300 kilometer persegi.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, 3 Strategi Pengembangan Sektor Perikanan di Kabupaten Bone

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan, 5 Kecamatan Terluas Kabupaten Bone Ibukota Provinsi Bugis Timur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: