Memiliki 3000 Kamar, Hotel Rp 30,6 T Ini Justru Takpernah Dikunjungi Tamu

Memiliki 3000 Kamar, Hotel Rp 30,6 T Ini Justru Takpernah Dikunjungi Tamu

Hotel Ryongyang yang berdiri kokoh di jantung ibu kota Pyongyang--

KOREA, PALPOS.ID - Hotel Ryugyong merupakan salah satu hotel termegah di Korea Utara, dimana biaya pembangunannya menelan dana Rp 30,6 T.

Hotel ini mempunyai banyak kelebihan dari hotel lainnya, dimana dia dibangun di jantung Kota Pyongyang.

Dengan 105 lantai dan 3000 kamar, harusnya hotel ini menjadi destinasi wisata yang sangat menjanjikan.

BACA JUGA:Ironis, Hotel Mewah Rp 30,6 Triliun Ini Masih Perawan alias Tak Pernah Didatangi Tamu

kenyataanya, bangunan yang lebih tinggi sekitar 20 meter daripada Shard di London, yang memiliki tinggi 310 meter ini, justru masih perawan alias belum pernah menerima tamu.

Ini membuktikan kalaj tidak semua hotel megah akan mampu menyedot banyak tamu yang datang.

Buktinya Hotel Ryugyong yakni salah satu Hotel termegah di Korea Utara ini justru masih perawan, alias belum didatangi tamu sama sekali.

BACA JUGA:PERKEMBANGAN TERBARU ! Pemekaran Wilayah NTT, Manggarai Barat dan Lembata Bergabung Dengan Provinsi Ini

Seperti diketahui, dengan kapasitas 3 ribu kamar itu masih belum pernah mendapatkan income atau keuntungan kepada pemilik hotel 

Karena, sejak dibangun pada 1987, hotel termegah ini justru belum pernah menerima tamu.

Padahal, bila dilihat dari bangunan maupun letaknya hotel ini sangat menjanjikan.

BACA JUGA:Fakta Unik Fatumnasi! Negeri Dongeng di Atas Awan NTT yang Jarang Diketahui

Tidak hanya itu, hotel ini menjanjikan pemandangan yang luar biasa bagi pengunjungnya.

Karena bangunannya yang  tinggi, dengan 105 lantai, maka pengunjung bisa menikmati keindahan ibu kota Pyongyang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: