Head to Head Brunei vs Indonesia: Sananta Siap Tampil 100% di Leg Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Head to Head Brunei vs Indonesia: Sananta Siap Tampil 100% di Leg Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pemain timnas Indonesia, Ramadhan Sananta (kiri) dan Marc Klok siap hadapi Brunei Darussalam di leg kedua kualifikasi Piala Dunia 2026.--

BACA JUGA:Denmark Open 2023: Wakil Indonesia Siap Hadapi Tantangan Berat

Bagi Klok, yang terpenting adalah meraih kemenangan demi kemajuan tim dan reputasi FIFA.

Sementara itu, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengumumkan rencananya untuk melakukan rotasi pemain dalam pertandingan melawan Brunei Darussalam. 

Meskipun rotasi akan dilakukan, namun tidak dalam skala besar. Timnya tetap berambisi untuk mencetak kemenangan besar meski sudah unggul 6-0 secara agregat.

Shin menekankan bahwa skuadnya siap tempur dan berkomitmen untuk memberikan penampilan terbaik bagi suporter Timnas Indonesia. 

BACA JUGA:Update Ranking BWF Junior: Alwi Farhan ke Puncak, Chiara Melonjak 51 Peringkat

Ia berharap Brunei Darussalam dapat memberikan perlawanan sengit untuk menjadikan pertandingan menarik bagi penonton.

Pada pertandingan leg pertama di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (12/10), Indonesia berhasil memenangkan pertandingan dengan skor 6-0 berkat kontribusi gemilang dari Dimas Drajad (3), Rizky Ridho, dan Ramadhan Sananta.

Apabila mampu melalui ujian Brunei Darussalam, Timnas Indonesia akan melangkah ke ronde dua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dan akan bergabung di Grup F bersama Irak, Vietnam, dan Filipina. (*)

 

Head to Head Brunei vs Indonesia (5 pertemuan terakhir) :

  • 12/03/1990 Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia 0-3 
  • 09/08/1999 Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia 0-3 
  • 26/09/2012 Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia 0-5
  • 26/12/2022 Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia 0-7 
  • 12/10/2023 Timnas Indonesia vs Brunei Darussalam 7-0

BACA JUGA:Rankireddy/Shetty Singkirkan Fajar/Rian dari Puncak Ranking BWF: Begini Faktanya...

5 Laga Terakhir Brunei Darussalam: 

  • 23/12/22 Filipina vs Brunei 5 - 1
  • 26/12/22 Brunei vs Indonesia 0 - 7
  • 29/12/22 Kamboja vs Brunei 5 - 1
  • 11/09/23 Hong Kong vs Brunei 10 - 0 
  • 12/10/23 Indonesia vs Brunei 6 - 0

BACA JUGA:DISOROT BWF!! Alwi Farhan Ukir Sejarah di Kejuaraan Dunia Junior 2023

5 Laga Terakhir Timnas Indonesia:

  • 28/03/23 Indonesia vs Burundi 2 - 2
  • 14/06/23 Indonesia vs Palestina 0 - 0
  • 19/06/23 Indonesia vs Argentina 0 - 2
  • 08/09/23 Indonesia vs Turkmenistan 2 - 0
  • 12/10/23 Indonesia vs Brunei 6 - 0

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: