Ratusan Daerah Menanti Keputusan Pusat untuk Cabut Moratorium Daerah Otonomi Baru
Ratusan Daerah Menanti Keputusan Pusat untuk Cabut Moratorium Daerah Otonomi Baru.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id
BANYUMAS, PALPOS.ID - Ratusan Daerah Menanti Keputusan Pusat untuk Cabut Moratorium Daerah Otonomi Baru.
Pada tengah gencarnya pembangunan dan pemekaran daerah di Indonesia, ratusan daerah menantikan keputusan dari Pemerintah Pusat terkait dengan moratorium Daerah Otonomi Baru (DOB).
Sejumlah daerah di Provinsi Jawa Tengah, termasuk Kabupaten Banyumas, telah bersiap melakukan pemekaran dengan membentuk kabupaten atau kota baru, bahkan mengusulkan pembentukan provinsi baru.
Salah satu contohnya adalah rencana pemekaran Kabupaten Banyumas yang akan membentuk dua kabupaten baru, Kabupaten Banyumas Barat dan Kota Purwokerto.
BACA JUGA:Kota Gombong, Harapan Baru Bagi Kabupaten Kebumen di Provinsi Jawa Tengah
BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Jawa Tengah, Inilah 4 Kecamatan Paling Dingin di Kabupaten Boyolali
Keputusan Pemerintah Pusat untuk mencabut moratorium DOB menjadi kunci utama dalam mewujudkan impian ratusan daerah untuk berkembang dan mandiri.
Kabupaten Banyumas, yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, saat ini merupakan salah satu kabupaten dengan jumlah kecamatan, kelurahan, dan desa yang signifikan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: