Pastikan Seluruh Anak di Panti Asuhan Miliki Akta Kelahiran dan KIA,Kejari Prabumulih Kolaborasi dengan Pemkot

Pastikan Seluruh Anak di Panti Asuhan Miliki Akta Kelahiran dan KIA,Kejari Prabumulih Kolaborasi dengan Pemkot

Pastikan Seluruh Anak di Panti Asuhan Miliki Akta Kelahiran dan KIA,Kejari Prabumulih Kolaborasi dengan Pemkot-Foto : Prabu/Palpos-

Elman juga menegaskan bahwa KIA adalah kebutuhan penting bagi anak-anak untuk memastikan kelangsungan pendidikan mereka, baik di sekolah maupun di perguruan tinggi.

Lebih lanjut, Elman menjanjikan bahwa program ini tidak hanya akan dilanjutkan di panti asuhan, tetapi juga akan diperluas ke pesantren-pesantren untuk melakukan pendataan anak-anak agar mereka terdaftar dengan baik.

“Dengan kolaborasi antara pemerintah dan kejaksaan, program pemberian akte kelahiran dan KIA kepada anak-anak di Prabumulih menjadi contoh nyata dari upaya bersama untuk meningkatkan kesejahteraan dan hak-hak anak-anak sebagai warga negara Indonesia. Langkah ini diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi daerah lain untuk melakukan hal serupa guna melindungi hak-hak anak dan memastikan akses mereka terhadap layanan publik yang penting,” tutupnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: