Kemenkumham Sumsel Verifikasi Kepuasan Pelayanan di Lapas Lubuklinggau

 Kemenkumham Sumsel Verifikasi Kepuasan Pelayanan di Lapas Lubuklinggau

--

Ia menyatakan harapannya agar kinerja pelayanan hukum dan HAM yang berkaitan dengan lapas dapat terus meningkat.

BACA JUGA: Kemenkumham Sumsel Ikuti Rapat Persiapan Penyelenggaraan Pemilu 2024 Bersama Gubernur

BACA JUGA: Peringati Isra' Mi'raj 1445 H, Pegawai Kanwil Kemenkumham Sumsel Ikuti Ceramah Keagamaan

Upaya ini termasuk dalam hal penjaringan Organisasi Bantuan Hukum (OBH) terakreditasi yang bertujuan memberikan bantuan hukum bagi narapidana, pendaftaran inovasi dan karya narapidana melalui pencatatan kekayaan intelektual, serta memaksimalkan pelayanan publik berbasis HAM di Lapas Lubuklinggau.

Dalam kegiatan verifikasi tersebut, juga turut hadir Kepala Bidang HAM, Karyadi, Kepala Subbidang Pengkajian, Penelitian, dan Pengembangan Hukum dan HAM, Phuput Mayasari, serta jajaran Pejabat Struktural dan Pelaksana Lapas Kelas IIA Lubuklinggau.

BACA JUGA: Pantau Pemilu di Lapas, Kakanwil Kemenkumham Sumsel : Pemilu Damai untuk Indonesia Maju

BACA JUGA: Kemenkumham Sumsel Tingkatkan Pemahaman Terkait Jaminan Sosial Bagi Pegawai

Kehadiran mereka menunjukkan komitmen yang kuat untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan memastikan bahwa setiap langkah yang diambil mengikuti prinsip-prinsip integritas, transparansi, dan akuntabilitas.

Secara keseluruhan, kegiatan verifikasi kepuasan pelayanan di Lapas Lubuklinggau menjadi bukti nyata dari upaya pemerintah dalam mewujudkan pelayanan publik yang berkualitas, transparan, dan berintegritas.

Evaluasi ini diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang lebih baik bagi masyarakat dan memastikan integritas dalam penyelenggaraan pelayanan publik di seluruh wilayah Sumatera Selatan. ***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: