Mengaspal di Indonesia, Jaecoo J7 Tawarkan Performa Turbo dan Jarak Tempuh 1.200 Km!

Mengaspal di Indonesia, Jaecoo J7 Tawarkan Performa Turbo dan Jarak Tempuh 1.200 Km!

Mengaspal di Indonesia, Jaecoo J7 Tawarkan Performa Turbo dan Jarak Tempuh 1.200 Km! -Foto: @facebook_Kendara Indonesia-

Torsi Mesin: 215 Nm

Motor Listrik: 204 PS / 310 Nm

Baterai: 18,3 kWh buatan BYD

Total Jarak Tempuh: 1.200 km per pengisian penuh BBM (tangki 60 L)

Salah satu keunggulan utama Jaecoo J7 SHS adalah efisiensi bahan bakarnya yang luar biasa.

Dengan dukungan baterai 18,3 kWh dari BYD, SUV ini mampu menempuh perjalanan hingga 1.200 km hanya dengan sekali pengisian bahan bakar penuh.

Selain itu, J7 SHS mendukung pengisian daya cepat (DC fast charging) hingga 40 kW, serta AC charging 7 kW, sehingga pengguna dapat mengisi daya baterai dengan lebih fleksibel dan efisien.

Fitur Premium dan Kenyamanan Maksimal

Tak hanya mengandalkan performa, Jaecoo J7 juga menawarkan pengalaman berkendara yang lebih mewah dan nyaman dengan berbagai fitur canggih, antara lain:

Head Unit Vertikal 14,8 Inci – Mendukung Wireless Apple CarPlay & Android Auto

Speedometer Full Digital 10,25 Inci

Ambient Light 64 Warna untuk memberikan nuansa kabin lebih eksklusif

Sistem Audio 8 Speaker Sony untuk pengalaman audio lebih imersif

Kamera 360 Derajat untuk kemudahan parkir dan manuver

Electric Seat dengan Memory & Ventilated Seat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: