Salat Eid di Masjid Nur Arafah, Walikota Prabumulih: Di Sini Akan Kita Buat Ikon Masjid Yang Paling Bagus

Wako Prabumulih, H Arlan-foto:dokumen palpos-
Ini termasuk peningkatan gizi anak guna menciptakan generasi yang cerdas, kreatif, dan berkarakter, serta mendukung ketahanan pangan daerah.
Ia juga menekankan pentingnya swasembada energi dan menciptakan perekonomian yang lebih baik melalui kemudahan berinvestasi.
"Untuk mewujudkan kehidupan masyarakat yang kita idam-idamkan, tidaklah mungkin dilakukan sendiri. Saya sebagai walikota sangat membutuhkan bantuan dan dukungan masyarakat Prabumulih," tegasnya.
Dalam pidatonya, H Arlan menekankan bahwa pembangunan kota memerlukan kolaborasi dan keterlibatan semua pihak.
"Oleh karena itu mari kita sama-sama bekerja, saling membantu, saling mengingatkan, dan menasehati. Kita juga harus mampu mengubah sikap menjadi peduli," pungkasnya.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: