Keripik Kaca : Cemilan Hits yang Bikin Nagih, Tapi Perlu Diwaspadai

Keripik kaca-Fhoto: Istimewa-
PALPOS.ID – Belakangan ini, tren cemilan keripik kaca kembali mencuat dan digemari berbagai kalangan, khususnya anak muda dan pelajar.
Cemilan dengan tampilan transparan seperti kaca ini tak hanya unik secara visual, tapi juga memberikan sensasi rasa yang gurih, pedas, dan renyah.
Meski tampak sederhana, keripik kaca sukses mencuri perhatian pecinta kuliner tanah air.
Keripik kaca sendiri merupakan olahan berbahan dasar tepung tapioka yang dikukus, kemudian dikeringkan hingga bening menyerupai kaca, sebelum akhirnya digoreng dan dibumbui dengan berbagai varian rasa, mulai dari asin, balado, hingga super pedas.
BACA JUGA:Ketoprak : Tradisi Seni Pertunjukan yang Tak Lekang oleh Waktu
BACA JUGA:Es Doger : Sensasi Segar yang Melegenda di Tengah Panasnya Kota
Cemilan ini umumnya dibanderol dengan harga terjangkau, sekitar Rp5.000 – Rp15.000 per bungkus, menjadikannya favorit di kalangan pelajar dan mahasiswa.
Tren yang Tumbuh dari Media Sosial
Popularitas keripik kaca semakin melejit berkat media sosial.
Platform seperti TikTok dan Instagram dipenuhi dengan video mukbang dan review yang menampilkan sensasi pedas luar biasa dari keripik ini.
BACA JUGA:Bakso Cuanki : Cita Rasa Legendaris dari Bandung yang Tak Pernah Mati Gaya
BACA JUGA:Piscok jajanan tradisional yang tak pernah kehilangan peminat
Bahkan, tagar seperti #KeripikKacaChallenge dan #CemilanPedas sempat viral, memicu banyak orang mencoba dan mengunggah pengalaman mereka saat menyantapnya.
Seorang content creator asal Bandung, Rani Oktavia (23), mengungkapkan bahwa video review keripik kaca miliknya berhasil mencapai lebih dari 200 ribu penayangan dalam waktu dua hari. “Aku nggak nyangka sih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: