Komitmen Jaga Moral, Lestarikan Budaya Muba dan Larangan Music Remix

Bupati Muba H Toha -Foto:dokumen palpos-
- Penampilan organ tunggal atau hiburan dengan muatan pornografi.
- Pemutaran musik remix yang vulgar dan tidak sesuai norma kesopanan serta agama.
BACA JUGA:Jadi Target Operasi, Pelaku Curanmor diamankan
BACA JUGA:Sat- Narkoba Polres Muba Ungkap Peredaran Narkoba di Sekayu, Ini Tersangka dan Barang Buktiny..
- Praktik perjudian dalam bentuk apapun.
Kepedulian Terhadap Generasi Muda Musi Banyuasin
Menurut Toha, langkah ini adalah bentuk kepedulian pemerintah terhadap masa depan generasi muda dan upaya menjaga ruang publik agar tetap sehat, aman, dan kondusif.
“Pesta rakyat seharusnya menjadi wadah silaturahmi dan hiburan yang sehat, bukan tempat berkembangnya penyakit masyarakat,” ujarnya.
Pemerintah juga meminta peran aktif para camat, lurah, dan kepala desa untuk melakukan edukasi dan pengawasan terhadap pelaksanaan pesta rakyat di wilayah masing-masing
. “Siapa pun yang melanggar akan dikenai sanksi tegas sesuai ketentuan hukum yang berlaku,” tutup Bupati yang akrab disapa Wak Toha.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: