Langsat Si Pencerah Kulit dan Buat Awet Muda

Kamis 14-09-2023,12:47 WIB
Reporter : Yati
Editor : Adetia

Manfaat tersebut juga berasal dari kandungan serat tidak larut yang ada pada Langsat.

Karena serat dalam buah langsat menghambat penyerapan lemak jenuh yang berdampak negatif untuk tubuh. 

Manfaat ini tentu saja didambakan oleh para pengidap kolesterol. Sebab kandungan polifenolnya dipercaya bisa mengontrol kolesterol dalam darah. 

Penasaran gak ni sama manfaat lain dari buah Langsat. Jika kamu penasaran kamu bisa ikutin ulasannya hingga tuntas ya.

BACA JUGA:Pecinta Kopi, Stop Minum 4 Jenis Kopi Ini Bisa Bikin Gemuk dan Gagal Diet

Berikut beragam manfaat buah Langsat untuk  kesehatan : 

1. Mengontrol berat badan

Langsat mengandung serat yang bisa mengontrol berat badan kamu, sebab asupan ini bisa membuat kamu kenyang lebih lama sehingga tidak makan berlebihan.

2. Mengatasi sembelit 

Kunci utama pencernaan yang sehat adalah mencukupi kebutuhan serat.

Nah, sumber serat ini bisa kamu penuhi dari buah langsat. 

Menurut penelitian, setiap 100 gram buah langsat  mengandung dua gram serat.

Tentunya, jumlah ini cukup untuk memenuhi delapan sampai 11 persen kebutuhan serat seseorang. 

Ketika asupan ini terpenuhi, masalah seperti sembelit bisa diantisipasi. 

 

3. Aman untuk pengidap diabetes

Kategori :

Terkait