KAMU WAJIB TAU!! Ini Fakta Unik 4 Provinsi Baru di Papua..
Papua memiliki 4 provinsi baru, ini 4 fakta unik provinsi baru di papua.--youtube @mahasiswa geografi
BACA JUGA: Dolok Tinggi Raja Sumut, Wajib Dikunjungi Pecinta Wisata Pemandian Air Panas
Yang memiliki tinggi 4.084 km diatas permukaan lalu. Bahkan, ini menjadi yang tertinggi Oceania.
Seperti diberitakan palpos.id sebelumnya, Indonesia memiliki 4 provinsi baru hasil pemekaran Papua menambah jumlah provinsi di Indonesia.
Dengan bertambahnya 4 provinsi baru pemekaran Papua, kini Indonesia resmi memiliki 38 provinsi.
BACA JUGA:Ini Kota Terdingin di Indonesia, Ada yang Suhunya Mencapai 8 Derajat Celcius
Terbaru DPR mengesahkan rancangan undang-undang (RUU) tentang Pembentukan Provinsi Papua Barat Daya menjadi undang-undang. Provinsi baru Papua Barat Daya ini beribukota di Sorong.
Provinsi Papua Barat Daya ini mencakup Kota Sorong, Kabupaten Sorong, Kabupaten Sorong Selatan, Kabupaten Raja Ampat, Kabupaten Tambrauw, dan Kabupaten Mamberamo.
1. Papua Selatan.
Provinsi ini pemekaran dari Provinsi Papua di kaki burung. Pemekaran diajukan sejak 2002 dan didorong kembali tahun 2020. Pemerintah meresmikan Provinsi Papua Selatan pada 25 Juli 2022 dengan ibukota Merauke.
BACA JUGA:Cadangan Beras Bencana Alam di OKU Belum Terserap
Di provinsi ini terdapat pengembangan kelapa sawit dan tanaman pangan dengan lahan 1,2 juta hektare.
Papua Selatant terdiri atas 4 kabupaten yakni Merauke, Boven Digoel, Mappi, dan Asmat.
2. Papua Pegunungan
Provinsi ini ditopang oleh 8 kabupaten dengan ibukota Wamena. Provinsi ini ada Gunung Jaya Wijaya yang puncaknya es.
Papua Pegunungan terkenal pusat pendidikan Islam terbesar di Papua. Penduduknya merupakan Suku Dani dan Lani.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: