Iklab Raya Harus Dorong Pembentukan Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara

Iklab Raya Harus Dorong Pembentukan Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara

Rencana Pemekaran Sumatera Utara (Sumut): 3 Calon Provinsi Baru dan Potensinya.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

MEDAN, PALPOS.ID – Wacana pemekaran wilayah atau pemekaran daerah Provinsi Sumatera Utara dengan membentuk Provinsi Sumatera Timur terus diperjuangkan.

Bahkan, Ikatan Kelurahan Labuhan Batu atau Iklab Raya harus menjadi motor penggerak dan dorong pembentukan Provinsi Sumatera Timur tersebut.

Demikian ditegaskan Sekretaris Umum Iklab Raya Drs Rivai Nasution MM dalam dialog publik beberapa waktu yang lalu di Kota Medan Provinsi Sumatera Utara.

‘’Iklab Raya sangat berperan dalam pemekaran Kabupaten Labuhan Ratu. Dan kini harus dorong pembentukan Provinsi Sumatera Timur pemekaran Provinsi Sumatera Utara,” tegas Rivai Nasution.

BACA JUGA:Profil Kecamatan Kota Tanjung Balai Calon Ibukota Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara

BACA JUGA:Ibukota Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara Berjarak 183 Kilometer dari Kota Medan

Kota Tanjung Balai bakal dijadikan ibukota Provinsi Sumatera Timur pemekaran Provinsi Sumatera Utara.

Dimana, batas wilayah Kota Tanjung Balai ini berada di selatan 2 derajat 58 Lintang Utara atau LU dan 99 derajat 48 Bujur Timur atau BT.

Selain itu, Kota Tanjung Balai dikelilingi Kabupaten Asahan. Dimana disebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Tanjung Balai.

Kemudian, sebelah selatan dan barat berbatasan dengan Kecamatan Simpang Empat, serta sebelah timur berbatasan dengan Kecamatan Sei Kepayang.

BACA JUGA:4 Fakta Menarik Kota Tanjung Balai Calon Ibukota Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara

BACA JUGA:Ini Batas Wilayah Kota Tanjung Balai Calon Ibukota Provinsi Sumatera Timur Pemekaran Provinsi Sumatera Utara

Diketahui, pertengahan abad ke-18 lahirlah Kesultanan Asahan yang dibentuk Pemerintah Hindia Belanda, hingga dibuka perkebunan di wilayah Negara Sumatera Timur saat itu.

Untuk mempermudah pengangkutan hasil kebun, hingga dibentuk Kota Tanjung Balai yang dijadikan Kota Pelabuhan dan pintu masuk lalu lintas perdagangan ke daerah Asahan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: