Pemekaran Wilayah Pulau Kalimantan: Menuju 6 Provinsi Baru untuk Peningkatan Pembangunan
Indonesia Miliki 38 Provinsi Sejak 2022: Berikut Empat Provinsi Daerah Otonomi Baru di Pulau Papua.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id
5 kabupaten yang bergabung: Kutai Barat, Tanah Bumbu, Penajam Paser Utara, Penajam, dan Kotabaru.
Ibukota rencananya berada di Kabupaten Kotabaru.
BACA JUGA:Tanjung Selor Provinsi Kalimantan Utara: Keberagaman dan Potensi Pembangunan
Provinsi Ketapang (Tanjungpura)
Pemekaran Provinsi Kalimantan Barat.
1 kota dan 4 kabupaten bergabung: Kota Ketapang, Kabupaten Tumbang Titi, Kabupaten Hulu Aik, Kabupaten Jelai Kendawangan Raya, dan Kabupaten Kayong Utara.
Ibukota rencananya berada di Kota Ketapang.
BACA JUGA:Tanjung Selor Kota Menjanjikan di Utara Kalimantan: Potret Sebuah Kecamatan yang Berkembang
Provinsi Kapuas Raya
Pemekaran Provinsi Kalimantan Barat.
5 kabupaten yang bergabung: Kapuas Hulu, Sintang, Sanggau, Melawi, dan Sekadau.
Ibukota rencananya berada di Kabupaten Sintang.
Provinsi Kotawaringin
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: