Revolusi Identitas: Pemerintah Stop Fotocopy KTP, Pengamat Ingatkan Kesiapan Infrastruktur Teknologi

 Revolusi Identitas: Pemerintah Stop Fotocopy KTP,  Pengamat Ingatkan Kesiapan Infrastruktur Teknologi

Pengamat Kebijakan Publik, Dr MH Thamrin MSi. f dok Palpos--

BACA JUGA:3 Bangunan di Palembang Diusulkan Ditetapkan Jadi Cagar Budaya, Salah Satunya Kantor Walikota

"Seyogyanya setiap rencana implementasi kebijakan hendaknya dilakukan secara hati-hati, tidak gegabah, dan akan lebih baik jika didahului dengan uji coba sebelum diimplementasikan secara penuh," tambahnya.

Thamrin juga meminta pemerintah untuk menjelaskan lini masa aktivitas implementasi kebijakan tersebut. 

Menurutnya, kesiapan infrastruktur teknologi, kesiapan masyarakat, dan kemampuan lembaga pengawas menjadi faktor penting dalam kesuksesan implementasi kebijakan ini.

BACA JUGA:Volume Sampah Palembang 1.200 Ton/Hari, Armada Sampah Masih Belum Cukup

BACA JUGA:4 BUMN di Palembang Daftarkan Pensiunan ke BPJS Kesehatan, Ini Harapannya..

"Keberhasilan implementasi kebijakan ini sangat tergantung pada kesiapan pelaksana dan kerjasama dari berbagai pemangku kepentingan," tutup Thamrin. ***

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: