Anda Sering Mengalami Cegukan? Mudah, Ini Cara Mengatasinya

Anda Sering Mengalami Cegukan? Mudah, Ini Cara Mengatasinya

Daun Dill Dapat Mengatasi Insomnia dan Meredakan Cegukan.-Palpos.id-foto: otcdigest.id

KESEHATAN, PALPOS.ID - Cegukan, kontraksi mendadak dan tidak disengaja dari diafragma, dapat menjadi pengalaman yang mengganggu, terutama saat terjadi pada saat makan atau minum. 

Fenomena ini sering diikuti oleh sensasi sesak di dada, tenggorokan, atau perut. Meskipun cegukan biasanya bersifat sementara dan tidak membahayakan, namun dapat menimbulkan ketidaknyamanan. 

Untuk mengatasi cegukan pada orang dewasa, terdapat berbagai cara yang dapat diterapkan.

1. Menekan Titik Tertentu

BACA JUGA:Perut Anda Berlemak? Ini Kebiasan Di Pagi Hari yang Dapat Menghilangkan Lemak di Perut

BACA JUGA:Anda Penggemar Berat Teh? Hati-Hati Ternyata Minum Teh Ada Efek Sampingnya

Salah satu cara tradisional untuk mengatasi cegukan adalah dengan menekan titik tertentu pada tubuh. 

Beberapa orang percaya bahwa menekan titik leher atau belakang kepala dapat membantu meredakan cegukan. 

Namun, perlu diingat bahwa pendekatan ini tidak selalu efektif dan mungkin hanya bersifat mitos.

2. Melakukan Teknik Pernapasan dan Mengubah Posisi Tubuh

BACA JUGA:Anda Pecinta Kopi? Waspada Ternyata Kopi Ada Efek Sampingnya

BACA JUGA:Perut Anda Berlemak? Lakukan Gerakan Olahraga Ini Untuk Melenyapkannya

Teknik pernapasan dalam dan mengubah posisi tubuh dapat membantu meredakan cegukan. 

Bernapas dalam-dalam dan lambat sambil fokus pada pengendalian pernapasan dapat membantu mengembalikan ritme diafragma. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: