21 Jenis Durian Terenak di Indonesia : Dari Durian Montong hingga Durian Lay, Sudah Coba Semua Belum ?

21 Jenis Durian Terenak di Indonesia : Dari Durian Montong hingga Durian Lay, Sudah Coba Semua Belum ?

--

UNIK, PALPOS.ID - Buah durian, atau yang sering disebut sebagai "King of Fruit," memang menjadi primadona bagi banyak masyarakat di Indonesia.

Dengan tekstur daging yang lembut, legit, dan rasa yang manis, durian memiliki tempat khusus di hati pecinta buah.

Di Indonesia sendiri, terdapat berbagai jenis durian yang terkenal dan menjadi favorit.

BACA JUGA:Anda Pecinta Buah Durian Si Raja Buah? Hati-Hati Makan Buah Durian Ada Efek Sampingnya..

BACA JUGA:Waspada! Jangan Mengonsumsi Makanan dan Minuman Ini Bersamaan Dengan Durian

Setiap jenis durian memiliki keunikan dan cita rasa yang berbeda-beda, memikat para pecinta durian untuk mencoba satu per satu.

1. Durian Montong: Legit dan Jumbo!

Durian Montong, varietas unggulan yang berasal dari Thailand, kini telah lama dibudidayakan di Indonesia.

BACA JUGA:Melihat Keberagaman Jenis Durian di Nusantara: Kaya Rasa dan Aroma

BACA JUGA:Tips Memilih Durian yang Tepat untuk Membuat Pancake Durian yang Lezat

Dengan daging buah yang lebih besar dan warna kuning cerah, durian ini menjadi favorit banyak orang.

Durian Montong memiliki ciri-ciri duri besar, bentuk buah bervariasi, dan bisa mencapai bobot hingga 13 kg.

2. Durian Petruk: Durian Lokal dengan Cita Rasa Unik

BACA JUGA:Kelezatan Durian Ternyata Disertai dengan Beragam Manfaat Kesehatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: