Mengenang TU-16 AURI yang Pernah Menembus Australia Tampa Terdeteksi Radar

Mengenang TU-16 AURI yang Pernah Menembus Australia Tampa Terdeteksi Radar

--

NASIONAL, PALPOS.ID-Dekade 1960-an merupakan masa keemasan bagi Indonesia dalam bidang militer.

Negara ini berhasil menyandang gelar sebagai negara dengan angkatan bersenjata terkuat di bumi bagian selatan, sebuah prestasi yang tidak bisa diabaikan.

Pada masa itu, kekuatan militer Indonesia bukanlah sekadar angin lalu, melainkan sebuah kekuatan yang patut diperhitungkan oleh negara-negara besar di dunia.

BACA JUGA:Angkatan Darat AS Mendadak Batalkan Program Pesawat Pengintai Bersenjata Masa Depan

BACA JUGA:Rafale, Pesawat Tempur Terbaik yang Dimiliki Indonesia

Pesawat pengebom Tupolev Tu-16 menjadi ikon dari kekuatan militer Indonesia pada masa itu.

Dikenal dengan sebutan Badger, pesawat ini bukan hanya sekadar alat transportasi udara, melainkan sebuah ancaman yang nyata bagi musuh-musuhnya.

Dengan dimensi yang mengagumkan dan teknologi canggih yang dimilikinya, Badger mampu membawa beban berat hingga 9 ton bom dan dilengkapi dengan berbagai jenis persenjataan, termasuk rudal anti-kapal selam dan bahkan bom nuklir jika diperlukan.

BACA JUGA:DMR SPM 1: Senjata Elite TNI Buatan PT PINDAD yang Bakal Membuat Lawan Tersenyum Kecut

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia Langit: Danskadud 16 Banyak Pesawat Asing yang Melanggar Wilayah Udara Indonesia

Kisah kepemilikan pesawat Badger oleh Indonesia tidak lepas dari konteks politik dan strategis pada masa itu.

Presiden Soekarno, dengan keberaniannya, memutuskan untuk membeli pesawat-pesawat canggih ini guna menghadapi Belanda dalam konfrontasi memperebutkan Irian Barat.

Langkah tersebut menunjukkan ketegasan Indonesia dalam menjaga kedaulatan dan integritas wilayahnya.

BACA JUGA:Helikopter Serang AH-1Z Al-Kobra Z: Langkah Strategis Bahrain dalam Meningkatkan Kemampuan Pertahanan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: