Barantin dan Komisi IV DPR RI Bersinergi Dorong Ekspor Komoditas Unggulan Sumatera Selatan

Barantin dan Komisi IV DPR RI Bersinergi Dorong Ekspor Komoditas Unggulan Sumatera Selatan

Barantin dan Komisi IV DPR RI Bersinergi Dorong Ekspor Komoditas Unggulan Sumatera Selatan.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Tiga Langkah Konkret dari Komisi IV DPR RI

Komisi IV DPR RI pun menyatakan komitmen kuat untuk memperkuat sistem karantina nasional, khususnya di Sumatera Selatan, melalui tiga langkah konkret:

Alokasi anggaran khusus untuk modernisasi fasilitas dan peralatan laboratorium karantina.

Penyusunan regulasi yang mendukung fleksibilitas dan efisiensi kerja karantina di lapangan.

BACA JUGA:Karantina Sumsel Gelar Operasi Patuh di Pelabuhan TAA: Cegah Penyebaran Hama dan Penyakit Selama Libur Nataru

BACA JUGA:Karantina Sumsel Gelar Operasi Patuh di Pelabuhan Tanjung Api-Api: Tegaskan Pentingnya Lapor Karantina

Penguatan koordinasi dan sinergi antarlembaga yang terlibat dalam proses ekspor dan pengawasan komoditas.

Alex juga mendorong agar pengembangan infrastruktur karantina segera dilaksanakan di titik-titik strategis ekspor seperti pelabuhan, bandara, dan kawasan industri. 

Hal ini sejalan dengan visi pemerintah untuk menjadikan Sumatera Selatan sebagai hub logistik dan ekspor utama di wilayah barat Indonesia.

37.749 Sertifikat Ekspor Diterbitkan: Cermin Produktivitas Karantina Sumsel

Dalam paparannya, Plt. Kepala Karantina Sumsel, Donni Muksydayan, menjelaskan bahwa selama tahun 2024, melalui sistem BEST TRUST (Barantin Electronic Smart Tracking Unit System), lembaga yang dipimpinnya telah menerbitkan total 37.749 sertifikat ekspor. Rinciannya:

BACA JUGA:Trik Karantina Sumsel dan OJK Sumsel-Babel Siapkan Eksportir Baru Tembus Pasar Internasional

BACA JUGA:Dorong Ekspor PKE ke New Zealand: Karantina Sumsel Gelar FGD Bersama Enam UPT Karantina Wilayah Sumatera

21.934 sertifikat karantina tumbuhan

10.140 sertifikat karantina hewan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: