Mau Tahu Apakah Kamu Penerima Bantuan PIP 2023, Pelajar atau Siswa Bisa Cek Secara Online Lho?

Mau Tahu Apakah Kamu Penerima Bantuan PIP 2023, Pelajar atau Siswa Bisa Cek Secara Online Lho?

Pelajar atau siswa dari SD hingga SMA sederajat bisa mengecek penerima bantuan PIP dari pemerintah melalui Kemdikbud secara online, apakah sebagai penerima atau tidak.-Palpos.id-Kemdikbud

SMK atau Sekolah Menengah Kejuruan sederajat sebanyak 1.829.167 siswa

Untuk besaran dana yang dicairkan persemester, yakni:

BACA JUGA:OJK Satu-satunya Lembaga Berwenang untuk Penyidikan Pidana Jasa Keuangan, Ini Dasar Hukumnya

BACA JUGA:Ini Data Lengkap 4.269 Pinjol Ilegal yang Berhasil Diinput OJK Sumsel

Untuk jenjang SD Sederajat akan mendapatkan bantuan sebesar Rp450.000 per semester.

Untuk jenjang SMP Sederajat akan mendapatkan bantuan sebesar Rp750.000 per semester.

Di jenjang SMA atau SMK Sederajat akan mendapatkan bantuan sebesar Rp1.000.000 per semester.

Berikut merupakan panduan untuk mengecek penerima bantuan PIP dengan cepat secara online, yakni melalui akses https://pip.kemdikbud.go.id/home.

BACA JUGA:OJK Fokus Penguatan Pengawasan dan Penyelesaian Kasus di IKNB

BACA JUGA:Pemprov Sumsel dan OJK Dorong TPKAD Permudah Akses Masyarakat dan Petani Dapatkan KUR

Kamu nantinya akan langsung diminta untuk mengisi data-data sesuai dengan kolom yang diberikan. 

Isi langsung datanya berupa Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan tanggal lahir peserta didik serta nama ibu kandung.

Kamu bisa isi semua datanya dengan benar dan lengkap. Jika sudah selesai, kamu langsung mengklik yang Cari.

Nah, nantinya kamu akan ditampilkan apakah nama kamu masuk ke dalam daftar penerima bantuan dari Program Indonesia Pintar (PIP) atau tidak.

BACA JUGA:9 Alasan Seseorang Dambakan Menjadi PNS, Nomor 8 Sangat Menyentuh Sekali

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber