Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, Kabupaten Muna Usul Bentuk Kabupaten dan Kota Baru
Pemekaran wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara Kabupaten Muna calon ibukota Provinsi Muna Raya usul bentuk kabupaten dan kota baru, yaitu Kota Raha dan Kabupaten Muna Timur.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id
BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, Intip Potensi SDA Calon Provinsi Kepulauan Buton
Sedangkan untuk rencana ibukota Provinsi Sulawesi Timur atau Sultim sendiri akan berada di Kecamatan Lucuk Kabupaten Banggai.
4. Provinsi Kepulauan Buton
Selain itu, ada juga usulan pembentukan Provinsi Kepulauan Buton pemekaran Provinsi Sulawesi Tenggara atau Sultra.
Hingga kini sudah ada 1 kota dan 5 kabupaten bergabung dengan Provinsi Kepulauan Buton tersebut.
Kota dimaksud, yakni Kota Baubau sekaligus sebagai calon ibukota provinsi DOB Provinsi Kepulauan Buton atau Provinsi Kepton.
Sedangkan 5 kabupaten bergabung itu, Kabupaten Buton Utara, Kabupaten Wakatobi, Kabupaten Buton Tengah, Kabupaten Buton Selatan, dan Kabupaten Buton.
5. Provinsi Nusa Utara
Kemudian, ada juga usulan pembentukan Provinsi Nusa Utara pemekaran Provinsi Sulawesi Utara atau Sulut.
Ada 5 kabupaten menyatakan siap bergabung dengan Provinsi Nusa Utara nantinya.
Dimana, 1 kota dan 4 kabupaten bakal bergabung, yaitu Kabupaten Kepulauan Sangihe, dan Kota Tahuna hasil pemekaran Kabupaten Kepulauan Sangihe.
Selanjutnya, Kabupaten Siau Tagulandang Biaro, Kabupaten Kepulauan Talaud, dan Kabupaten Kepulauan Talaud Selatan.
Adapun rencana ibukota Provinsi Nusa Utara nantinya akan berada di Kota Tahuna pemekaran Kabupaten Kepulauan Sangihe.
6. Provinsi Luwu Raya
Selanjutnya, ada juga rencana pembentukan Provinsi Luwu Raya pemekaran Provinsi Sulawesi Selatan atau Sulsel.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: