Kenali 13 Manfaat Ubi Jalar, Dari Mengoptimalkan Fungsi Saraf di Tubuh hingga Fungsi Otak

Kenali 13 Manfaat Ubi Jalar, Dari Mengoptimalkan Fungsi Saraf di Tubuh hingga Fungsi Otak

Ubi jalar menu makanan pengganti nasi yang rendah kalori dan memberikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. -Foto Maryati palpos-

KESEHATAN, PALPOS.ID - Ubi jalar atau ubi rambat (Ipomoea batatas) adalah sejenis tanaman budidaya.

Di Indonesia, Ubi jalar dikenal dengan banyak nama, ada yang menyebutnya ubi manis, ubi jawa, ubi jenderal, petatas, ketela, atau ketela rambat.

Uji jalar diduga berasal dari benua Amerika, namun para ahli botani dan pertanian memperkirakan tanaman ini berasal dari benua Amerika.

Tanaman ini sudah lama dibudidayakan di Indonesia, dan bagian yang dimanfaatkan dari tanaman ini adalah umbi dan pucuk/ daunnya yang dijadikan sayuran.

BACA JUGA:Bukan Minuman Berakohol, Ini yang Pas di Minum Saat Musim Penghujan ! Bandrek : Sehat dan Bermanfaat

BACA JUGA:Stop Memencet Komedo ! Ini Tips dan Trik Jitu Membersihkan Wajah Anda dengan Putih Telur dan Lemon

Di Afrika ubi jalar dijadikan bahan pokok pengganti nasi.

Sementara di Indonesia, ubi jalar dijadikan bahan cemilan yang dikonsumsi disela-sela makan siang atau makan malam.

Selain dikonsumsi dalam bentuk aslinya yakni ubi jalar, tanaman ini juga diolah menjadi beragam bahan cemilan yang berubah nama dan bentuknya.

Seperti dalam bentuk kue, puding, kelepon, dan beragam makanan ringan lainya.

BACA JUGA:Usir Lalat Jangan di Tepuk, Ya ! Berikut 7 Metode Agar Rumahmu Terhindar dari Lalat

BACA JUGA:Banyak Nyamuk di Rumahmu ! Berikut Metode Usir Nyamuk, Selain Bersih- Bersih

Ubi jalar dikenal mengandung zat gizi tinggi, seperti beragam vitamin dan mineral.

Berkat kandungan nutrisi didalamnya, konsumsi ubi jalar bukan saja mengenyangkan namun juga banyakanfaat kesehatan yang bisa didapati.  

Menurut dr Gia Pratama seperti dilansir klik dokter, berikut manfaat ubi jalar yang perlu kamu ketahui :

1. Mengoptimalkan Fungsi Saraf di Tubuh

BACA JUGA:Cegah Kanker Prostat, Coba Deh Rutin Konsumsi Tomat Cherry

BACA JUGA:Kulit Kering Bikin Risih, Begini Metode Alami dan Perawatannya, Bikin Kulit Kamu Glowing, Deh !

Sistem saraf pada tubuhmu bertugas untuk menerima, mengolah, dan menyampaikan rangsangan dari seluruh organ.

Agar fungsinya berjalan dengan baik, kamu membutuhkan makanan kaya vitamin B kompleks.

Ubi jalar bisa menjadi salah satu pilihan karena mengandung vitamin B lengkap, seperti vitamin B6, vitamin B5, dan vitamin B1.

Semua vitamin B dari ubi jalar ini memberi manfaat baik untuk mendukung fungsi saraf.

BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Jus Buah Nanas, Mengobati TBC Hingga Meningkatkan Kualitas Sperma

BACA JUGA:Bukan Sekadar Semak Biasa, Ciplukan Tanaman Peluruh Racun dan Analgetik

2. Mencegah Kanker

Ubi jalar kaya akan senyawa antioksidan, salah satunya antosianin yang membantu menurunkan risiko berbagai jenis kanker.

Sel tubuh dapat rusak karena radikal bebas. Kerusakan sel bisa menjadi salah satu faktor berkembangnya kanker.

Dengan adanya antioksidan yang melawan radikal bebas, tentu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan.

BACA JUGA:Buah Pare, Si Pahit Bermanfaat Untuk Meredakan Asam Lambung Hingga Baik Untuk Kesuburan Pria

BACA JUGA:Ketombe Siapa Takut ! Berikut Metode Efektif untuk Menghilangkan Masalah Kulit Kepala

Lewat mekanisme inilah konsumsi makanan kaya antioksidan bisa membantu mencegah kanker.

3. Makanan Sehat untuk Pengidap Diabetes

Diabetes dapat menyebabkan gejala yang mengganggu dan melemahkan fungsi organ-organ vital di dalam tubuh.

Agar kondisinya tidak bertambah parah, pasien perlu menjaga kadar gula darahnya tetap stabil.

BACA JUGA:Yuk Simak Ini ! 9 Manfaat Bersiwak, Menjaga Kesehatan Gigi dan Manfaat Lainnya Sesuai Sunnah Nabi

BACA JUGA:Tidak Pede Gigi Kuning ! Ini 10 Cara Mengatasinya, Pastinya Senyuman Lebih Cerah

Ubi jalar termasuk bahan makanan yang rendah kalori, sehingga bisa menjadi makanan sehat untuk pengidap diabetes.

Di samping itu, angka indeks glikemik ubi jalar juga rendah.

Hal ini mencegah terjadinya kenaikan gula darah dalam waktu cepat.

4. Menurunkan Risiko Penyakit Jantung

BACA JUGA:Daun Insulin atau Costus Igneus, Baik Untuk Mencegah dan Mengobati Diabetes

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: