Toyota Corolla DX KE70: Ikon Retro yang Tetap Diminati di Dunia Otomotif Indonesia

Toyota Corolla DX KE70: Ikon Retro yang Tetap Diminati di Dunia Otomotif Indonesia

Toyota Corolla DX KE70: Ikon Retro yang Tetap Diminati di Dunia Otomotif Indonesia. foto : #ig_cardique--

BACA JUGA:Sentuhan Eksklusif BMW i7: Two Tone Paint Lokal Kini Hadir di Indonesia

Mesin Toyota 4A-GE menjadi pilihan populer untuk menggantikan mesin bawaan, karena dikenal sebagai salah satu mesin legendaris Toyota yang menawarkan performa tinggi dengan kehandalan yang teruji.

Dalam beberapa tahun terakhir, tren mobil retro semakin menjamur, dan tak hanya diminati oleh mereka yang ingin bernostalgia dengan masa lalu.

Kalangan anak muda juga mulai melirik mobil-mobil lawas sebagai objek modifikasi dan gaya hidup otomotif yang unik.

Toyota Corolla DX menjadi salah satu mobil retro yang paling populer, berkat desain kotak klasiknya yang ikonik dan kemampuan untuk dimodifikasi sesuai selera pemiliknya.

BACA JUGA:Lebih dari Sekadar Hatchback: Kenali Fitur dan Keunggulan Honda New City Hatchback RS

BACA JUGA:Debut Kawasaki MULE PRO-DXT UV di Indonesia Pakai Mesin Diesel 993 cc Siap Taklukkan Medan Off-road

Beberapa penggemar modifikasi mengubah Corolla DX menjadi kendaraan balap dengan tampilan yang agresif, sementara yang lain mempertahankan estetika klasiknya dengan hanya melakukan perbaikan restorasi ringan.

Corolla DX yang dimodifikasi untuk balap biasanya dibekali dengan mesin yang lebih bertenaga, sistem suspensi yang disesuaikan, serta interior yang dilucuti untuk mengurangi bobot.

Di sisi lain, ada juga komunitas pecinta Corolla DX yang lebih suka menjaga keaslian mobil ini.

Bagi mereka, Corolla DX adalah sebuah mahakarya yang harus dipertahankan dalam kondisi seoriginal mungkin.

BACA JUGA:BYD Denza D9: MPV Mewah yang Menawan Hadir di Indonesia

BACA JUGA:Mengungkap Kehebatan BYD Denza Z9 GT: Mobil Listrik dengan Performa Luar Biasa

Dengan perawatan yang tepat, mobil ini dapat bertahan puluhan tahun, tetap berkendara mulus, dan menjadi pusat perhatian di berbagai pameran mobil klasik.

Keberadaan Toyota Corolla DX di Indonesia tidak bisa dilepaskan dari kenangan kolektif masyarakat akan era 1980-an.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: