Toyota FJ Cruiser, Monster Jalanan yang Stop Produksi setelah Mengaspal 16 Tahun

Toyota FJ Cruiser, Monster Jalanan yang Stop Produksi setelah Mengaspal 16 Tahun

Toyota FJ Curiser si monster jalanan yang stop produksi setelah mengaspal 16 tahun-Foto: Instagram @ig fjcruiser-

PALEMBANG, PALPOS.ID –  FJ Cruiser merupakan mobil SUV produksi Toyota

Mobil berpenggerak 4 roda atau 4 x 4 ini terkenal tangguh di segala medan.

Tak heran jika Toyota FJ Cruiser banyak digandrungi offroader.

BACA JUGA:Wow Inilah Orang Terkaya Indonesia Low Tuck Kwong, Hartanya 37 Kali Lipat dari APBD Provinsi Sumatera Selatan

Meski mobil ini masuk ke Indonesia melalui importir umum bukan  dealer resmi Toyota. 

Toyota FJ Cruiser mempunyai desain terinspirasi Toyota  Land Cruiser FJ 40 yang banyak berseliweran di  jalanan Indonesia.

SUV satu ini mempunyai bodi yang cukup lebar dan sudah 16 tahun mengaspal di jalanan global.

BACA JUGA:Mantab! Konglomerat Indonesia Beli Mal Mewah di Singapura, Harganya Hampir Sama APBD Sumsel...

Terakhir pada tahun 2014 mengaspal di jalanan Amerika Serikat.

Penjualan yang terus menurun menjadi alasan Toyota untuk menyuntik mati FJ Cruiser. 

Namun uniknya di negara-negara tertentu masih memproduksi FJ Cruiser ini dalam jumlah terbatas.

BACA JUGA:SUV Mitsubishi XFC Menawarkan Desain SUV “Silky and Solid” yang Kuat dan Mengesankan

Timur Tengah salah satunya yang masih tersedia penjualannya dan sebagai salah satu pilihan off roader di sana.

Meski masih adanya permintaan pasar di Timur Tengah, namun Toyota tetap menyetop produksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: