5 Tempat Wisata di Provinsi Sumatera Utara Mirip di Luar Negeri, Apakah Danau Toba Termasuk?
Pemekaran Wilayah Sumatera Utara: Muncul Wacana Pembentukan Otonomi Baru Provinsi Sumatera Timur.-Palpos.id-pixabay
Jadi sangat wajar bila tempat seperti ini menjadi wisata yang asik bagi masyarakat di Sumatera Utara.
Suasana di bukit ini sangat tenang pastinya sangat cocok buat tempat refreshing untuk kamu yang setiap harinya sibuk melakukan kegiatan di perkotaan.
Keistimewaan yang menarik bagi wisatawan yaitu terdapat pemandangan alam yang indah sebagai kombinasi panorama alam perbukitan yang memanjakan mata.
5. Rumah Hobbit Berastagi
Selanjutnya, ada Rumah Hobbit Berastagi yang ada di Kabupaten Karo Provinsi Sumatera Utara atau Sumut.
BACA JUGA:Usul Bentuk Daerah Otonomi Baru Kabupaten Rokan Tengah Pemekaran Kabupaten Rokan Hilir Provinsi Riau
Bahkan, Kabupaten Karo identik dengan destinasi wisata alam yang banyak menyuguhkan permandian air hangat.
Namun, tak jauh dari lokasi pemandian air hangat ternyata terdapat banyak bangunan unik yang menyuguhkan pemandangan asri. Lokasi ini dikenal dengan rumah hobbit.
Bangunan-bangunan rumah di sini sengaja dibangun dengan desain mirip rumah para Hobbit dalam sebuah film The Hobbit besutan Peter Jackson, dengan ciri khas desain berupa rumah kecil serta pemandangan hijau.
Rumah hobbit ini sangat cocok bagi pengunjung yang suka berselfie ria untuk diunggah di sosmed atau sosial media.
BACA JUGA:8 Kecamatan Gabung Kabupaten Daerah Otonomi Baru Pemekaran Kabupaten Rokan Hulu Provinsi Riau
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: