Mau Tulang Tetap Sehat Dengan Makan Ceker Ayam

Mau Tulang Tetap Sehat Dengan Makan Ceker Ayam

Ini Dia 5 Manfaat Ceker Ayam Bagi Kesehatan.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

BACA JUGA:Manfaat Kesehatan Ubi Kayu: Memperkaya Gizi dan Mendukung Kesejahteraan Kesehatan Anda

BACA JUGA: Daun Bidara Kaya Manfaat Bagi Kesehatan yang Luar Biasa, Baik untuk Mengatasi Susah Tidur

4. Brokoli

Untuk meningkatkan produksi kolagen pada tubuh, perlu mengomsumsi makanan yang mengandung vitamin C tinggi, seperti brokoli. Hal ini karena vitamin C berperan penting dalam merangsang produksi kolagen pada tubuh.

Brokoli juga mengandung sulforaphane, yaitu senyawa yang kaya akan kandungan sulfur yang bermanfaat dalam meningkatkan produksi kolagen.

5. Telur

Meskipun telur tidak mengandung jaringan ikat seperti produk hewani, tetapi telur juga termasuk makanan yang mengandung kolagen tinggi. Di dalam putih telur terdapat prolin, yaitu salah satu jenis asam amino yang diperlukan tubuh untuk membuat kolagen.

Sedangkan di dalam kuning telur terdapat protein dan kolin yang dapat diubah tubuh menjadi glisin. Glisin adalah asam amino yang dibutuhkan untuk menjalankan berbagai fungsi tubuh, termasuk memproduksi kolagen.

BACA JUGA:10 Manfaat Rumput Teki Untuk Kesehatan Salah Satunya Mengontrol Epilepsi

BACA JUGA:13 Manfaat Lengkuas Bagi Kesehatan Salah Satunya Meningkatkan Kesuburan Pria

6. Kacang polong

Kacang polong dapat dijadikan sebagai sumber makanan yang mengandung kolagen, terutama bagi vegetarian. Hal ini karena kacang polong mengandung protein tinggi dan asam amino yang diperlukan oleh tubuh untuk memproduksi kolagen.

Kacang polong juga mengandung tembaga dan zinc yang dibutuhkan tubuh untuk menghasilkan kolagen

7. Wortel

Tak hanya vitamin C, vitamin A juga penting bagi tubuh untuk memproduksi kolagen. Mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin A tinggi seperti wortel agar tubuh tidak kekurangan asupan untuk memproduksi kolagen. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: