Untuk Kesehatan Tulang dan Tiroid? Ayo Konsumsi Sorgum

Untuk Kesehatan Tulang dan Tiroid? Ayo Konsumsi Sorgum

Untuk Kesehatan Tulang dan Tiroid? Ayo Konsumsi Sorgum.-Palpos.id-Humas Pusri

Kandungan seratnya membantu mencegah peradangan dan masalah pencernaan lainnya. 

Selain itu, sorgum dikenal sebagai makanan anti sembelit yang alami.

10. Meningkatkan kekebalan tubuh

Sorgum, dengan kandungan mineral yang membantu pembentukan dan kesehatan tulang, dapat membantu mencegah osteoporosis. 

Konsumsi sorgum juga meningkatkan kekebalan tubuh, melindungi tubuh dari serangan berbagai virus dan bakteri penyebab penyakit.

11. Menjaga kesehatan mata

Konsumsi sorgum dalam jumlah cukup juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh, membuat tubuh lebih tahan terhadap serangan penyakit.

Sorgum juga mengandung vitamin A dan karoten yang baik untuk kesehatan mata, menjaga penglihatan dan melindungi mata dari radikal bebas dan degenerasi retina.  *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: