Buah Blewah Dapat Mengatasi Insomnia dan Menjaga Kesehatan Mata Secara Alami

Buah Blewah Dapat Mengatasi Insomnia dan Menjaga Kesehatan Mata Secara Alami

Buah Blewah Dapat Mengatasi Insomnia dan Menjaga Kesehatan Mata Secara Alami.-Palpos.id-foto : tangkapan layar ig, chefnataliahalim-

BACA JUGA:Tampui si Buah Hutan yang Baik Untuk Kesehatan Jantung dan Kulit.

1. Menurunkan berat badan

Meskipun rasanya manis, buah blewah rendah gula dan kalori, menjadikannya pilihan yang baik untuk menjaga berat badan atau bahkan membantu dalam program penurunan berat badan.

2. Menurunkan tekanan darah

Kandungan kalium, vitamin C, dan potasium dalam buah blewah terbukti membantu menurunkan tekanan darah dan menjaga kesehatan kardiovaskular.

3. Menurunkan kolesterol

Tingginya kandungan vitamin C dalam buah blewah dapat membantu menurunkan kolesterol buruk dalam darah, sehingga mengurangi risiko penyakit jantung.

4. Mencegah penyakit jantung

Kandungan vitamin C yang tinggi dalam buah blewah diyakini dapat membantu mencegah penyakit jantung dan menjaga kesehatan pembuluh darah.

BACA JUGA:Aroma yang Menyembuhkan: Manfaat Minyak Essential untuk Kesehatan Fisik dan Mental

BACA JUGA: Kiat Menjaga Kesehatan Fisik dan Mental Bagi Caleg, Petugas KPPS, dan Timses Pasca-Pemilu 2024

5. Mencegah resiko kanker

Kandungan nutrisi seperti betakaroten, vitamin C, dan asam folat dalam buah blewah dapat membantu melawan radikal bebas dan mencegah perkembangan kanker, terutama kanker rahim.

6. Mengatasi insomnia

Buah blewah memiliki sifat sedatif alami yang dapat membantu meredakan insomnia dan meningkatkan kualitas tidur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: