Kue Kuping Gajah Super Renyah, Bahan dan Cara Buatnya Simpel

Kue Kuping Gajah Super Renyah, Bahan dan Cara Buatnya Simpel

Kue kuping gajah cemilan super renyah cocok untuk kue lebaran. Foto : Dokumen palpos--

- Putih telur

Cara membuat:  tepung tapioka, gula halus, margarin, coklat bubuk, dan susu bubuk ke dalam sebuah wadah besar.

BACA JUGA:Lakso, Kuliner Khas Palembang yang Menggoda Lidah dengan Kelezatan dan Keunikan

BACA JUGA:Camilan Lezat untuk Buka Puasa: Resep Praktis Bakwan Sayur yang Gurih dan Renyah

2. Uleni adonan secara merata sambil bertahap menuangkan santan kelapa hingga adonan kalis.

3. Bagi adonan menjadi dua bagian. Pada bagian yang lebih sedikit, tambahkan coklat bubuk dan sedikit air santan, kemudian uleni hingga rata. Tambahkan pewarna coklat untuk intensifikasi warna.

4. Pipihkan adonan putih dan coklat secara terpisah. Kemudian gabungkan kembali dan pipihkan hingga adonan menyatu.

5. Olesi permukaan adonan dengan putih telur, lalu gulung adonan.

BACA JUGA:Bikin Cepat Lapar, Hindari Mengkonsumsi 13 Makanan Ini Saat Sahur

BACA JUGA:Resep Mudah dan Lezat Ayam Teriyaki Saori untuk Menu Sahur

6. Simpan adonan dalam freezer selama kurang lebih 30 menit.

7. Setelah 30 menit, keluarkan adonan dari freezer dan iris tipis.

8. Goreng adonan dalam minyak panas dengan api sedang hingga kecoklatan.

9. Angkat kue dan tiriskan.

Nah kue kuping gajah yang super renyah sudah siap disantap bersama keluarga dan teman-teman. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: