Mengenal Gangan Gelayan, Masakan Khas Masyarakat Pedamaran OKI

Mengenal Gangan Gelayan, Masakan Khas Masyarakat Pedamaran OKI

Gangan Gelayan, Masakan Khas Masyarakat Pedamaran OKI.-Foto : Diansyah/Palpos-

Gangan Gelayan sangat sulit ditemukan jika kalian ingin membelinya.

Bahkan di warung pindang pun, karena tidak ada yang menjualnya.

BACA JUGA:Bukan 2 Jam, Bikin Rendang Daging Hanya 20 Menit, Dagingnya Empuk Rasanya Bikin Ketagihan

BACA JUGA:Sensasi Gurih dan Renyah Tahu Aci Ala Chef Devina Hermawan, Cocok untuk Cemilan Sore

Gangan Gelayan memang hanya ditemukan di Pedamaran, sebagai makanan untuk dikonsumsi bersama keluarga.

Teruntuk seorang gadis pun, jika tidak bisa memasak Gangan Gelayan, maka diragukan ke Pedamarannya.

Gangan Gelayan termasuk menu atau lauk nasi yang murah meriah dan enak.

Di samping murah, banyak mengandung gizi, karena kumpulan sayur-mayur dan ikan.

BACA JUGA:Kue Putu Ayu: Kelezatan Tradisional dari Nusantara

BACA JUGA:Nikmatnya Martabak Manis: Camilan Khas Indonesia yang Lezat dan Menggugah Selera

Jadi, jika kondisi ekonomi sedang sulit, Gangan Gelayan cocok untuk dijadikan menu lauk.

Bagi orang Pedamaran yang suka bersawah  dan tinggal di pondok, kerap kali menjadikan Gangan Gelayan sebagai menu andalan.

Suasana pondok di dekat lebak, sawah, dan banyak tanaman lainnya, menambah kenikmatan saat mengkonsumsi Gangan Gelayan.

Dibalik rasa enak dan menu yang murah meriah, Gangan Gelayan memiliki filosofi.

BACA JUGA:Kelezatan Martabak Manis: Camilan Tradisional yang Kembali Hits

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: