Tekan Angka Stunting, Inflasi dan Kemiskinan Ekstrim, Disnaker Prabumulih Gelar Pelatihan Khusus

Tekan Angka Stunting, Inflasi dan Kemiskinan Ekstrim, Disnaker Prabumulih Gelar Pelatihan Khusus

Tekan Angka Stunting, Inflasi dan Kemiskinan Ekstrim, Disnaker Prabumulih Gelar Pelatihan Khusus-Foto: PRABU/PALPOS.ID-

Sanjay menuturkan untuk tahap awal program ini dialokasikan untuk dua kelas, di mana setiap kelas terdiri dari 16 orang disabilitas dan orang tua penderita stunting. 

“Pelatihan ini akan disebar ke seluruh kelurahan dan desa di Kota Prabumulih,” imbuhnya.

BACA JUGA:Sepanjang 2023, Jumlah Janda di kota Prabumulih Bertambah 456 Orang

BACA JUGA:Panen Jagung Batik, Pj Wako Prabumulih: Jika Diseriusi Dapat Meningkatkan Ekonomi Keluarga

"Dengan program ini, kami ingin mencari orang-orang yang memiliki jiwa entrepreneur, bukan hanya mereka yang sekadar mencari pekerjaan," tegas Sanjay seraya menuturkan Ia yakin bahwa output dari program ini akan terlihat nyata dan membawa dampak positif bagi masyarakat Prabumulih.

Pada kesempatan itu, suami dari Hj Nurlisna, anggota DPRD Kota Prabumulih, menegaskan kemungkinan adanya kerjasama dengan Bank Sumsel Babel dalam bentuk pinjaman KUR (Kredit Usaha Rakyat) dengan jaminan alat yang diberikan sebagai bantuan. 

“Setelah selesai menjalani program ini, kita akan lihat perkembangannya. Jika memang berjalan, kita akan berikan pinjaman modal yang berasal daro KUR Bank Sumsel Babel,” tutupnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: