Kuliner Khas Lebaran dari Seluruh Indonesia: Ragam Menu Tradisional untuk Rayakan Idul Fitri

Kuliner Khas Lebaran dari Seluruh Indonesia: Ragam Menu Tradisional untuk Rayakan Idul Fitri

Kuliner Khas Lebaran dari Seluruh Indonesia: Ragam Menu Tradisional untuk Rayakan Idul Fitri-foto : tangkapan layar ig, calystaos_evasiagian--

PALEMBANG, PALPOS.ID - Menyambut momen kumpul bersama keluarga pada Idul Fitri tidak lengkap tanpa kehadiran makanan khas Lebaran dari berbagai daerah di Indonesia.

Makanan khas Lebaran bukan hanya pelengkap saat bersilaturahmi tetapi juga menjadi bagian penting dari tradisi perayaan ini.

BACA JUGA:Menu Kue Lebaran Terpopuler untuk Rayakan Hari Raya

BACA JUGA:Bumbu yang Pas untuk Memasak Pakcoy dengan Lezat

Selain menghidangkan makanan khas daerah sendiri, Anda juga bisa menjajal menu-menu menarik lainnya.

Berikut ini beberapa menu makanan khas Lebaran dari berbagai daerah yang patut Anda coba :

BACA JUGA:Rahasia Mengolah Sayur Pakcoy Agar Tetap Nikmat dan Bergizi

BACA JUGA:Resep Herbal Menggunakan Daun Mint untuk Meredakan Perut Kembung

1.  Rendang

Makanan khas Lebaran dari Minang yang telah mendunia dengan cita rasa pedas, empuk dan sedapnya.

Rendang menjadi favorit banyak orang tidak hanya saat Lebaran tapi juga sehari-hari.

BACA JUGA:Cegah Dehidrasi dan Tingkatkan Kesehatan dengan Resep Jus Seledri yang Segar

BACA JUGA:Tips Simpan Daun Bawang Agar Tetap Segar dan Tahan Lebih Lama

2.  Gulai Nangka

Menu khas Lebaran dari Medan yang menggugah selera dengan paduan rempah-rempah yang khas dan disajikan dengan lontong Medan atau ketupat.

3.  Opor Ayam

Makanan khas Sunda yang juga populer sebagai hidangan Lebaran di berbagai daerah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: