4 Tips Penuhi Nutrisi Tetap Bugar dan Sehat Selama Puasa

4 Tips Penuhi Nutrisi Tetap Bugar dan Sehat Selama Puasa

Produk dari Reju.ve ini bisa membantu membuat tubuh anda sehat dan bugar meskipun sedang puasa.-septi/palpos.id-

BACA JUGA:Hari Pertama Puasa, Kota Kayuagung Terlihat Sepi

Nah, berikut ini empat tips untuk penuhi nutrisi dan bikin kamu kenyang lebih lama saat puasa Ramadan 2023!

1. Konsumsi Makanan dan Minuman Tinggi Protein dan Kaya Serat

Saat puasa, banyak orang memilih untuk menambah jumlah karbohidrat terutama saat sahur. 

Padahal, kelebihan karbohidrat justru membuat kamu cepat mengantuk. Dibanding memperbanyak karbohidrat, kamu bisa memfokuskan jumlah asupan protein dan serat.

Hal ini berguna untuk membuat kamu merasa kenyang lebih lama. 

Kamu bisa mengonsumsi makanan dan minuman tinggi protein dan serat. Beberapa pilihan makanannya, seperti kacang-kacangan, telur, ikan, dan daging ayam.

BACA JUGA:Akademisi dan Mahasiswa di Muba Sepakat Bentuk Kampung Anti Money Politik

Bisa juga dengan mengonsumsi minuman praktis, yaitu smoothies ready to drink yang memiliki kandungan protein serta serat tinggi. 

2. Pilih Karbohidrat Kompleks

Karbohidrat kompleks juga bisa membantu kamu kenyang lebih lama. Dengan begitu memasukkan makanan koarbohidrat kompleks dalam menu sahur akan membantu kamu kuat berpuasa.

Karbohidrat kompleks membutuhkan waktu yang lebih lama dalam pencernaan, makanya kamu pun tidak mudah lapar. 

Selain itu, karbohidrat kompleks mengandung serat, vitamin, dan mineral yang tinggi. 

Kamu bisa memilih susu almond, susu oat, pisang, nasi merah, roti gandum, dan ubi jalar.

BACA JUGA:Rambut Uban Kembali Hitam Berkilau Dengan Daun Pepaya, Ini Caranya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: